Menjelajahi Kuliner Segar di 5 Masjid Besar Bandung
Bulan puasa memang bulannya kuliner. Meski 12 jam lebih kita berpuasa, justru di bulan inilah orang ramai menghabiskan waktunya di spot-spot kuliner yang beragam. Tidak hanya restoran atau kafe yang ramai, masjid pun jadi ikutan ramai. Nah, masjid-masjid berikut ini punya ‘tetangga’ penyaji kuliner yang masakannya lezat, murah dan bisa ditempuh dengan berjalan kaki dari […]
