ukms.or.id – Chicken Popop , Franchise Ayam Goreng dengan Modal Terjangkau , Ayam goreng merupakan makanan yang sangat enak, dapat dijadikan lauk atau langsung di makan begitu saja. ayam goreng juga jadi favorit semua usia, anak-anak akan menggemarinya, terlebih jika ayam goreng yang dimakannya terasa lezat, mereka akan ketagihan untuk nambah.
Karena banyak orang menyukai ayam goreng, orang yang berjiwa entrepreneurship pun melihat peluang tersebut sebagai kesempatan bisnis yang besar. Tak heran bila di berbagai ruas jalan kota kita bisa melihat franchiser ayam goreng berjejeran.
Peluang Bisnis Ayam Goreng Chicken Popop
Apakah Anda juga termasuk seseorang yang tertarik untuk berbisnis dagang ayam goreng? melihat peluangnya yang sangat besar, sayang jika melewatkannya begitu saja, apalagi jika Anda memiliki modal untuk melakukannya.
Dengan syarat utama tahu cara mengolah ayam menjadi ayam goreng yang lezat, memiliki lokasi yang strategis, dan tahu bagaimana cara menjalankan bisnis ayam goreng, adalah jaminan Anda sukses mengambil jalan berjualan ayam goreng. Jaman sekarang, Anda tidak perlu repot membuka branding ayam goreng Anda dari nol, Anda bisa bergabung dengan manajemen ayam goreng tertentu yang sudah terkenal di Indonesia kemudian membuka outlet di daerah Anda sendiri.
Franchise-franchise ayam goreng terbuka luas di Indonesia. kebanyakan juga menawarkan harga investasi dengan jumlah yang rasional sesuai dengan fasilitas yang di dapat, salah satunya ialah chicken popop.
https://www.youtube.com/watch?v=BKj-8wacA5k
Chicken Popop, Waralaba Ayam Goreng
Chicken Popop merupakan salah satu produk waralaba yang menyediakan secara khusus olahan ayam goreng. Chicken Popop membuka kesempatan bisnis dengan siapa saja yang bersedia menjadi franchisernya.
Chicken Popop menyediakan berbagai macam varian menu ayam goreng. Dari sekian banyak menu, best menu chicken popop ialah chicken dengan cita rasa ayam goreng keju, ayam goreng sapi panggang, ayam goreng rumput laut, ayam goreng cabe pedas, ayam goreng barbeque, ayam goreng balado, ayam goreng saus barbeque, ayam goreng saus blackpepper, dan ayam goreng saus keju.
Harga Paket Franchiser Chicken Popop
Chicken Popop menawarkan lima buah paket investasi sebagai franchiser untuk siapa saja yang berminta. Paket tersebut dibanderol dengan harga kurang dari Rp10 juta, di mana masing-masing dilengkapi fasilitas sesuai dengan harganya.
- Paket A
Paket A dibanderol dengan harga Rp 8,8 Juta. Dengan membeli paket ini, Anda akan mendapatkan fasilita sberupa franchise booth lengkap dnegan deep fryer gas, banner, buku panduan promosi lengkap dengan cd panduan memasak ayam goreng chicken popop, peralatan masak, Pisau 1 pcs, baskom pencelup 1 pcs, pinset, serbet, sendok, kanebo, co card, toples tepung pelapis, tusuk chicken popop, talenan, botol penabur bumbu, hand gloves, dan bahan baku awal sebanyak 100 pcs.
- Paket B
Franchiser yang berminat dengan paket B, akan mendapatkan fasilitas lengkap berupa booth dengan deep fryer listrik, banner promosi, buku panduan promosi lengkap dengan cd panduan memasak ayam goreng chicken popop, peralatan masak, Pisau 1 pcs, baskom pencelup 1 pcs, pinset, serbet, sendok, kanebo, co card, toples tepung pelapis, tusuk chicken popop, talenan, botol penabur bumbu, hand gloves, dan mendapatkan bahan baku awal untuk 100 porsi. Harga paket dibanderol Rp8,3 juta
- Paket C
Harga yang diterapkan pada paket C ialah Rp7,5 juta. Dengan membeli paket ini Anda akan mendapatkan bahan baku awal untuk 100 porsi, franchise booth dengan kompor gas, buku panduan promosi lengkap dengan cd panduan memasak ayam goreng chicken popop, peralatan masak, Pisau 1 pcs, baskom pencelup 1 pcs, pinset, serbet, sendok, kanebo, co card, toples tepung pelapis, tusuk chicken popop, talenan, botol penabur bumbu, hand gloves, dan banner promosi.
- Paket D
Paket D ditawarkan dengan harga Rp7,9 juta. Dengan membeli paket ini Anda mendapatkan fasilitas berupa franchise booth terbuat dari palet dengan kompos gas, banner untuk promosi, buku panduan promosi lengkap dengan cd panduan memasak ayam goreng chicken popop, peralatan masak, Pisau 1 pcs, baskom pencelup 1 pcs, pinset, serbet, sendok, kanebo, co card, toples tepung pelapis, tusuk chicken popop, talenan, botol penabur bumbu, hand gloves, dan bahan baku awal untuk 100 porsi.
- Paket E
Paket E dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau yakni Rp6,2 juta. Dengan membeli paket ini, Anda tidak mendapatkan fasilitas franchise booth dengan kompor gas, Anda akan mendaptkan fasiltas berupa kaos, buku panduan promosi, peralatan masak, cd panduan memasak, Pisau 1 pcs, baskom pencelup 1 pcs, pinset, serbet, sendok, kanebo, co card, toples tepung pelapis, tusuk chicken popop, talenan, botol penabur bumbu, hand gloves, dan gratis bahan baku untuk 100 porsi.
Syarat dan Ketentuan menjadi Franchiser Chicken Popop
Sebagaimana pengusaha waralaba lainnya, Chicken Popop menerapkan syarat dan ketentuan bagi franchiser yang ingin bergabung dengannya. Ada enam syarat utama yang harus dipenuhi oleh calon franchiser agar keinginannya disetujui oleh Chicken Popop.
Enam syarat tersebut antara lain:
- Franchiser harus memiliki modal yang cukup, minimal sesuai dengan harga paket franchise, karena Chicken Popop tidak membuka tawar menawar harga. Chicken Popop sudah memberikan diskon yang cukup besar untuk modal awal di setiap paket yang ditawarkannya.
- Franchiser bersedia membangun komitmen bisnis bersama dengan Chicken Popop untuk kemajuan dan perkembangan bersama. Hal ini akan dipastikan oleh Chicken Popop dalam proses wawancara.
- Franchiser diwajibkan dapa meluangkan waktu untuk terjun langsung mengawasi perkembangan outlet, bukan bergerak sebagai investor pasif yang hanya menerima bagi hasil penghasilan setiap akhir bulan saja.
- Franchiser berani dan memahami resiko bisnis.
- Franchiser bersedia menaati peraturan dan ketetapan yang tercantum dalam surat kontrak kerja sama.
- Franchiser wajib menyetok bahan baku hanya dari Chicken Popop pusat.
Di samping ke enam syarat tersebut, proposal penawaran kerjasama yang diajukan franchiser juga sebaiknya memenui beberapa kriteria, antara lain mengajukan lokasi bisnis yang strategis.
Chicken Popop memberi contoh, misalnya berlokasi di dekat pusat perbelanjaan, sekolah atau kampus, dekat pusat perkantoran, dan perumahan penduduk. Kemudian, selain mengajukan lokasi yang strategis, ukuran ruang yang akan dijadikan tempat mendirikan franchise booth juga harus memenuhi ukuran minimal, yakni seusai ukuran counter berkisar 120×60 cm.
Ketentuan terakhir, franchiser juga sudah menyiapkan karyawan atau bersedia menanganinya sendiri. Semua syarat dan ketentuan tersebut harus dipenuhi terlebih dahulu, baru kemudian menawarkan diri menjadi mitra bisnis Chicken Popop.
Jaminan Mutu Ayam Goreng Chicken Popop
Chicken Popop tidak menebarkan janji saja, ayam goreng Chicken Popop benar-benar terjamin mutu, dari sisi rasa sampai dengan pelayananya. Di samping memberikan kualitas prima pada pelanggan, kepada franchiser yang bekerjasama, Chicken Popop tidak membebankan royalty fee dari setiap keuntungan yang diperoleh franchiser.
Dengan target market kalangan kelesa mengenah ke bawah, harga per potong chicken Popop tidak mahal sehingga bisa menjangkau berbagai kalangan. Belum lagi dengan racikan bahan baku ala chef bintang lima, menjamin rasanya pasti top!
Soal bahan baku, Chicken Popop menjamin bahan baku paling murah di antara waralaba ayam goreng lainnya. Dengan harga investasi yang terjangkau, franchiser sudah menjadi franchiser seumur hidup untuk waralaba Chicken Popop.
baca juga
1. Candy Crepes , Waralaba Murah Mudah Dibuka di Mana Saja
2. Crepe Signature, Franchise Jajanan Malaysia untuk Anak Muda
Baca juga
1000.001 Ide Bisnis UKM Dengan Modal Mulai 100 Ribu
Panduan Bisnis Online Terlengkap
Panduan Lengkap Pecinta Kopi
Investor Bisnis Untuk Kelancaran Usaha Anda
350 Daftar Waralaba Dan Franchise Mulai Dari 1 Juta sd 1 Milyar
Panduan Sukses Bisnis Franchise
123 Cara Meningkatkan Omzet Penjualan
Perjalanan 185 Brand Nasional Dan Internasional
50 Daftar Lengkap Virtual Office Di Indonesia
50 Daftar Jasa Kontraktor Indonesia
50 Usaha Rumahan di Indonesia
500 Kisah Pengusaha Sukses
Kenali Daftar 99 Fintech Indonesia
100 Daftar Notaris, PPAT dan Kantor Pengacara di Jakarta
Free Desain dan Layanan Service 24 Jam
Untuk menjamin kemitraan semakin menyenangkan, Chicken Popop tidak membebankan biaya desain promosi kepada franchiser melainkan sudah include dengan biaya investasi yang dipatok dalam masing-masing paket. Desain pun dibebaskan kepada franchiser asalkan sesuai dengan kepentingan promosi chicken Popop.
Di samping itu, demi meningkatkan layanan kepada mitra dagang, Chicken Popop membuka layanan 24 jam, di mana franchiser bisa bertanya kapan saja pada customer service terkait dengan bisnis demi kelancaran dan kemajuan bersama. Dari sisi marketing, tim akan selalu melayani dengan ramah pada setiap calon mitra yang ingin bergabung dengan Chicken Popop.
Info Lebih Lanjut, Hubungi:
Chicken Popop
Alamat Jl. Kenanga No. 14 Badran, Purwosari, laweyan, Solo
57142
Contact Person Meta (marketing)
Telepon : 082136371117
Email : Chickenpopop.id@gmail.com
+ There are no comments
Add yours